Bagai budak millennium. Bagiku,
ternyata perbudakan itu masih ada sampai saat ini, maksudnya dengan arti yang
berbeda. Contohnya saja ya saya ini.
Bila buruh, masih diberi
hak, tanggal merah ya libur, sakit ya dapat ijin, telat yang ditolerir. Ya kalau
budak sebaliknya.
Tapi tak mengapa, hanya 3
tahun saya merasakan seperti ini, pada akhirnya saya akan bebas, saya yakin
dinegara sana, masih banyak yang lebih memanusiakan manusia dalam hal
pendidikan. Saya ga mau mengecewakan allah, orang tua dan orang – orang yang
saya cintai.
Benar kata rossa: atas nama
cinta, kurelakan jalanku begini…
0 comments:
Posting Komentar